Laman

Jumat, 17 September 2010

Cinta. .
Apakah teman-teman tahu itu . . . ??
Mungkin teman-teman juga sering mendengarnya . .
Pada postingan blog saya kali ini. Saya akan membahas sebuah kata yang banyak diminati orang-orang. “CINTA”.
Kalau menurut aQ sich (uiisss, kayak mau mengemukakan teori besar za :D )
Cinta adalah sebuah perasaan yang ada pada diri makhluk hidup khususnya manusia dan merupakan fitrah dari ALLAH swt (ada tambahan kata-kata dari guru agama ntu… he he he :D ). Seseorang wajar saja merasakan cinta ketika melihat sesuatu. Seperti tumbauhan, hewan, bahkan terkhusus kepada lawan jenisnya. Jika seseorang sudah tidak mempunyai rasa cinta lagi, mungkin saja dia sudah mengalami sakit (teman-teman pasti dah pada tau sakitnya apa itu). Bisa sakit pada jiwa atau mental. Terkhusus mengenai cinta kepada lawan jenis. Dari penjelasan guru agama Q di sekolah beberapa minggu lalu. Islam membolehkan kita mencintai seseorang dengan syarat saat kita melihat seseorang itu atau berada didekatnya, jangan sampai nafsu memenuhi pikiran kita. Sehingga kita tidak mendapat dosa dari rasa cinta yang sudah menjadi fitrah itu. Namun, jika teman-teman sudah mengikat rasa cinta itu pada suatu pernikahan. Ya, itu terserah kepada teman-teman. Paling tidak menjaga pandangan teman-teman agar tidak terpengaruh oleh hal-hal lain yang dapat membuat teman-teman berbuat ZHALIM terhadap keluarga teman-teman.
Untuk kita-kita nich yang masih remaja. Ada ustadz yang mengatakan jika kamu mencintai seseorang. Cobalah untuk terus menjaga rasa cinta terhadap lawan jenis kita (bahasa kerennya “pacar”) sampai kepada ikatan pernikahan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar